top of page
Homepage_edited.jpg

Different people, Different problems,

Different solutions

Kami adalah AB Consultant, Partner Anda dalam mengidentifikasi, mengembangkan dan memobilisasi Human Capital/Asset dalam menciptakan kinerja yang superior dan pertumbuhan usaha yang berkelanjutan.

Siapa kami,

​Ab consultant adalah lembaga pengembangan sumberdaya manusia (Talent Development), yang secara khusus mendalami metodologi/teknologi dalam melakukan identifikasi, pengembangan, dan pemberdayaan karyawan (to identify, develope and empower human capital). 

​

Produk unggulan kami adalah ‘Assessment Center’, disertai hal-hal yang terkait dengan proses tersebut, seperti penyusunan model kompetensi, pengembangan alat-alat ukur perilaku dan pelatihan-pelatihan terkait dengan pengembangan sumberdaya manusia.

 

Bila Anda adalah sebuah organisasi, maka Anda akan mendapatkan solusi yang secara khusus spesifik diolah untuk kepentingan organisasi Anda, yang penanganannya bisa jadi berbeda dengan organisasi lain, karena pendekatan kami customized.

​

Sedangkan untuk individu yang ingin memahami potensi dalam rangka pengembangan diri atau merencanakan karir kedepan, kami sedang mempersiapkan beberapa test on-line yang dapat membantu anda memahami potensi yang anda miliki dan mampu merencanakan karir dan masa depan anda secara lebih mantap.

Klien kami sebelumnya

Different people, Different problems,

Different solutions. 

(Partner Anda dalam mengidentifikasi, mengembangkan dan memobilisasi Human Capital/ Asset dalam menciptakan kinerja yang superior dan pertumbuhan usaha yang berkelanjutan).

bottom of page